@article{Andi Ritonga_2019, title={TINGKAT PENGETAHUAN PETUGAS REKAM MEDIS TENTANG SISTEM PENYIMPANAN BERKAS REKAM MEDIS DI RUMAH SAKIT UMUM SINAR HUSNI MEDAN}, volume={1}, url={https://jurnal.uimedan.ac.id/index.php/JIPIKI/article/view/16}, abstractNote={<p><em>Penyimpanan berkas rekam medis adalah kegiatan menyimpan, penataan atau penyimpanan berkas rekam medis untuk mempermudah pengambilan berkas rekam medis kembali.Adapun Petugas Rekam Medis di RSU Sinar Husni, petugas yang lulusan dari SLTA sebanyak 3 orang (60%), lulusan dari D-III non rekam medis sebanyak 1 0rang (20%) dan lulusan dari S1 non rekam medis sebanyak 1 orang (20%). Berdasarkan observasi di lapangan, penulis menemukan permasalahan dimana sering tidak ditemukannya&nbsp; berkas rekam medis pada saat berkas itu dibutuhkan, pasien harus menunggu lama untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Pelaksanaan Penunjuk penyimpanan yang belum terlaksana dengan benar seperti pemberian batas penempatan berkas di rak penyimpanan serta pemberian nomor di setiap rak, ini dapat menyebabkan petugas keliru dalam penyimpanan dan pengambilan kembali rekam medis.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penyimpanan berkas rekam medis sudah baik di Rumah Sakit Umum Sinar Husni Medan. Jenis penelitian dengan metodologi deskriptif kuantitatif yangbertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat pengetahuan petugas tentang sistem penyimpanan berkas rekam medis di RSU Sinar Husni Medan. Populasi penelitian petugas rekam medis di runag Pppenyimpanan berjumlah 5 orang dan seluruhnya dijadikan sampel.Data dikumpulkan dengan menggunakan instrument kuesioner. Dari hasil penelitian tingkat pengetahuan petugas penyimpanan berkas rekam medis terdapat mayoritas responden yang memiliki kategori baik sebanyak 3 orang (60%), dan tingkat pengetahuan kategori kurang baik sebanyak 2 orang (40%). Sehingga dapat di ambil kesimpulan bahwa tingkat pengetahuan petugas penyimpanan berkas rekam mempunyai pengaruh yang sangat besar untuk meningkatkan pelayanan kesehatan di RSU Sinar Husni Medan. Dapat disimpulkan bahwa semakin baik pengetahuan petugas rekam medis maka semakin baik sistem &nbsp;penyimpanan berkas rekam medis. Diharapkan agar pihak RSU Sinar Husni Medan untuk meningkatkan pengetahuan petugas rekam medis dengan memberikan pendidikan, pelatihan, seminar, dsb agar tercapainya sistem penyimpanan berkas sesuai SPOyang ada.</em></p&gt;}, number={2}, journal={Jurnal Ilmiah Perekam dan Informasi Kesehatan Imelda (JIPIKI)}, author={Andi Ritonga, Zulham}, year={2019}, month={Dec.}, pages={87-95} }