POTENSI SUNGAI SIKABUNG KABUNG SEBAGAI OBJEK WISATA ALAM DI DESA SUKA MAKMUR KECAMATAN KUTALIMBARU KABUPATEN DELI SERDANG

  • Sabam Syahputra Manurung S1 Pariwisata, Universitas Imelda Medan
  • Dandy Haris Nasution S1 Pariwisata, Universitas Imelda Medan, Medan, Indonesia
Keywords: Potensi wisata alam, Pengembangan pariwisata, Objek wisata lokal.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) potensi pengembangan objek wisata alam yang berada di Desa Suka Mamur Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang, 2) bagaimana strategi pengembangan potensi wisata alam Sikabung-kabung. Penelitian ini mengunakan jenis penelitian kualitatif, dan teknik analisis data deskriptif dan analisis SWOT, dimana akan membahas potensi apa yang dimiliki dan bagaimana cara mengembangkannya. Hasil penelitian menunjukkan hasil sebagai berikut, terdapat potensi untuk dikembangkan menjadi objek wisata
alam. Potensinya adalah: 1) Potensi Fisik (lokasi, iklim, topografi, air). Lokasi yang cukup dekat dari kota akan menjadi pilihan destinasi wisata yang dapat dinikmati. Kondisi dan daya dukung iklim yang baik serta topografi berupa dikelilingi hutan yang lebat dan air yang jernih menjadikan lokasi sangat sejuk. Potensi Non Fisik Sikap dan penerimaan masyarakat sekitar terhadap wisatawan yang berkunjung mampu menerima. 2) Strategi pengelolaan belum ada,
namun dari hasil kajian SWOT strategi yang perlu dilakukan adalah dengan membangun sarana prasarana seperti akses jalan, alat angkut, sarana akomodasi, fasilitas pendukung seperti warung makan, mushola, toilet, dan fasilitas lainnya.

References

. Jurnal Arsitektur, Vol 18, (2), Juli 2019. Putri, RiaDwi. Ardiansyah. Arief, Abdurrachman. “Identifikasi Potensi Pengembangan Objek wisata Alam Danau Picung Di Tinjau Dari Aspek Produk Wisata Di Muara Aman Provinsi Bengkulu”.

. Jurnal Destinasi Pariwisata, vol 5, No (1), 2017. Situmorang, Christiani. Suryawan, Ida Bagus. “Daya Tarik Wisata Unggulan Di Daerah Transit Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara”.

. Jurnal Geografi, vol 9, No (1), 2007. Delita, Fitra. Elfayetti. Sidauruk, Tumiar. “Analisis Swot Untuk Strategi Pengembangan Obyek Wisata Pemandian Mual Mata Kecamatan Pematang Bandar Kabupaten Simalungun”.

. Jurnal Pendidikan Kesejahtraan Keluarga, Vol 10, (2). Juli 2019. Ni Putu, Eka Oktaviantari. Damianti. Ni Made, Suriani. “Potensi Wisata Alam Air Terjun Kuning Sebagai Daya Tarik Wisata Alam Di Kawasan Desa Taman Bali”.

. Khasanah, U. (2020). “Pengantar Microteaching”. Cv Budi Utama. Yogyakarta.

. Kotler, P. & Keller, K, V (2008). Manajemen Pemasaran Alih Bahasa Benyamin Mohan, Jakarta: Prehalindo.

. Marpaung, (2002). Pengetahuan Kepariwisataan. Bandung. Alfabeta.

. Oka A. Yoeti, (2008). Perencanaan dan Pengembangan Pariwisata. Jakarta: Pradya Paramita.

. Pamudji, S. (2001). “Kerjasama Antar Daerah dalam Rangka Pembinaan wilayah: Suatu Tinjauan Dari Administrasi Negara”. Jakarta: Bina Aksara.

. Pendit, (2002). Ilmu Pariwisata: Sebuah Pengantar Perdana. Jakarta: PT Pradya Paramita.

. Pillane, (2000). Pariwisata Indonesia dan Perkembangannya. Yogyakarta: Kanisuis.

. Rangkuti, F (2006). Analisis SWOT Teknik Membenah Kasus Bisnis. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

. Rustuadi, (2006). “Perencanaan Pengembangan Wilayah”. Jakarta: Crespent Press dan yayasan Obor Indonesia.2

Published
2023-01-18